Pesan Paus Fransiskus untuk Hari Minggu Misi Sedunia 2025

“Misionaris Pengharapan di antara Segala Suku Bangsa” 19 Oktober 2025 . Saudara dan saudari yang terkasih! Pada Hari Misi Sedunia pada Tahun Yubileum 2025, yang tema pokoknya adalah pengharapan (Spes Non Confundit, 1), saya memilih tema: “Misionaris Pengharapan di antara Segala Suku Bangsa”. Tema ini mengingatkan setiap murid Kristus dan seluruh Gereja, komunitas orang-orang yang … Lanjutkan membaca Pesan Paus Fransiskus untuk Hari Minggu Misi Sedunia 2025

Sapaan Paus LEO XIV dalam Sidang Umum Serikat Misi Kepausan – 2025

Yang Mulia Kardinal, Uskup, Sekretaris Jenderal, Direktur Nasional, Personalia Serikat Misi Kepausandan Saudara/i terkasih, Saya menyambut hangat Anda semua, yang telah berkumpul di sini lebih dari seratus dua puluh negara untuk mengambil bagian dalam Sidang Umum tahunan Serikat Misi Kepausan. Pertama-tama saya ingin mengungkapkan rasa terima kasih kepada Anda dan rekan-rekan, atas pengabdian yang tak … Lanjutkan membaca Sapaan Paus LEO XIV dalam Sidang Umum Serikat Misi Kepausan – 2025

Katekese Paus Leo XIV pada Audiensi Umum – 28 Mei 2025

Yubileum 2025. Yesus Kristus Harapan Kita [2] Kehidupan Yesus. Perumpamaan tentang Orang Samaria yang Baik Hati. "ketika ia melihat orang itu, tergeraklah hatinya oleh belas kasihan." (Luk. 10:33b) Saudara-saudari terkasih, Kita akan melanjutkan renungan tentang perumpamaan Injil, yang merupakan kesempatan untuk mengubah sudut pandang dan membuka diri terhadap pengharapan. Ketiadaan pengharapan, kadang-kadang, disebabkan oleh fakta … Lanjutkan membaca Katekese Paus Leo XIV pada Audiensi Umum – 28 Mei 2025

Katekese Paus Leo XIV pada Audiensi Umum – 21 Mei 2025

Yubileum 2025. Yesus Kristus Harapan Kita [2] Kehidupan Yesus. Perumpamaan tentang Penabur. . Ia menyampaikan banyak hal dalam perumpamaan kepada mereka (Mat 13:3a) Saudara-saudari terkasih, Saya berbahagia menyapa Anda sekalian dalam Audiensi Umum perdana saya ini. Hari ini saya akan melanjutkan rangkaian katekese Yubileum, dengan tema “Yesus Kristus Pengharapan Kita”, yang diprakarsai oleh Paus Fransiskus. … Lanjutkan membaca Katekese Paus Leo XIV pada Audiensi Umum – 21 Mei 2025

Berkat Perdana “Urbi et Orbi” Paus Leo XIV – 8 Mei 2025

“Damai bersamamu!" Saudara-saudari terkasih, inilah salam pertama dari Kristus yang Bangkit, Sang Gembala Baik yang menyerahkan nyawa-Nya bagi kawanan domba Allah. Saya juga ingin agar ucapan damai ini masuk ke dalam hatimu, sampai kepada keluargamu, kepada semua orang, di mana pun mereka berada, kepada semua bangsa, kepada seluruh bumi. Damai bersamamu! Inilah kedamaian Kristus yang … Lanjutkan membaca Berkat Perdana “Urbi et Orbi” Paus Leo XIV – 8 Mei 2025