Homili Paus Fransiskus pada Misa di Casa Santa Marta, 14 April 2020 Pengantar Marilah kita berdoa agar Tuhan memberi kita rahmat persatuan di antara kita. Semoga kesulitan saat ini membuat kita menemukan persekutuan di antara kita, persatuan yang selalu lebih unggul dari perkumpulan apa pun. Khotbah Khotbah Petrus, pada hari Pentakosta, menembus hati orang-orang: "Yesus, … Lanjutkan membaca Kembali kepada Kesetiaan
Kategori: Misa Harian
Fakta Kebangkitan: Diterima atau Disembunyikan
Homili Paus Fransiskus dalam Misa di Casa Santa Marta 13 April 2020 Bacaan Injil hari ini menyajikan kepada kita sebuah pilihan sehari-hari, sebuah pilihan manusiawi yang berlaku sejak hari itu: pilihan antara sukacita, harapan akan kebangkitan Yesus, dan nostalgia kubur. Para perempuan berjalan maju untuk memberitakan (bdk. Mat 28:8): Allah selalu memulai dengan para perempuan, … Lanjutkan membaca Fakta Kebangkitan: Diterima atau Disembunyikan
Yudas dalam Diri Kita
“Hari ini, mari kita berdoa untuk orang-orang yang selama masa pandemi ini, berdagang dengan mengorbankan yang membutuhkan dan mengambil keuntungan dari kebutuhan orang lain, seperti mafia, rentenir dan lain-lain. Semoga Tuhan menyentuh hati mereka dan mempertobatkan mereka”, kata Paus Fransiskus dalam pembukaan Misa. Dalam homilinya, beliau merenungkan episode Injil di mana Matius menceritakan bagaimana Yudas … Lanjutkan membaca Yudas dalam Diri Kita
Orang-orang Miskin Selalu Ada Bersama Kita
“Di mana ada kepadatan penduduk, di situlah ada bahaya dalam pandemi ini yang akhirnya menjadi sebuah tragedi yang besar. Marilah kita mendoakan orang-orang yang bertanggung jawab, dan orang-orang yang perlu membuat keputusan di bidang ini, agar mereka dapat menemukan cara yang benar dan kreatif untuk mengatasi permasalahan tersebut", kata Paus Fransiskus mengawali Misa harian Senin … Lanjutkan membaca Orang-orang Miskin Selalu Ada Bersama Kita
Perjuangan dalam Pencobaan
“Dalam masa-masa yang bergejolak, sulit dan menyakitkan ini, orang-orang memiliki kemungkinan melakukan satu atau lain hal, kebanyakan hal yang baik”, kata Paus Fransiskus mengawali Misa harian Sabtu pagi, 4 April 2020, di kapel Casa Santa Marta, Vatikan. Beliau mengakui ada juga beberapa kemungkinan beberapa orang "barangkali mendapatkan gagasan untuk melakukan sesuatu yang tidak begitu baik, … Lanjutkan membaca Perjuangan dalam Pencobaan
Dukacita Bunda Maria
Homili Misa Harian - 3 April 2020 ----------------------------------------------------------------- Hari Jumat Sengsara ini, Gereja mengingat kembali dukacita Maria, Bunda Dukacita. Devosi Umat Allah ini sudah berusia berabad-abad. Berbagai madah pujian telah ditulis untuk menghormati Bunda Dukacita: ia berada di kaki salib, dan kita merenungkannya di sana, sedang menderita. Kesalehan Kristiani telah menyatukan dukacita Bunda Maria dan … Lanjutkan membaca Dukacita Bunda Maria
Perjanjian Kesetiaan kepada Allah
Paus Fransiskus mengawali Misa harian Kamis pagi, 2 April 2020, di kapel Casa Santa Marta, Vatikan. "Hari-hari dukacita dan kesedihan ini menyoroti begitu banyak masalah yang tersembunyi”, kata paus Fransiskus. Beliau menyebutkan sebuah foto yang ditampilkan di surat kabar harian, yang menyentuh hatinya: "Begitu banyak tunawisma di sebuah kota, berkerumun di sebuah tempat parkir... ada … Lanjutkan membaca Perjanjian Kesetiaan kepada Allah
Pemuridan: Jatidiri Orang Kristiani
Pada awal Misa harian Rabu pagi, 1 April 2020, di kapel Casa Santa Marta, Vatikan, Paus Fransiskus mengawali dengan mendoakan "semua awak media, semua orang yang bekerja di bidang telekomunikasi". Mereka bekerja, beliau mengatakan, “sehingga orang-orang tidak begitu terasing; untuk pendidikan anak-anak, untuk membantu kita menanggung masa keterasingan ini”. Dalam homilinya, Paus Fransiskus berfokus pada … Lanjutkan membaca Pemuridan: Jatidiri Orang Kristiani
Tedung Tembaga yang Menubuatkan Yesus Akan Ditinggikan di Kayu Salib
“Hari ini kita mendoakan orang-orang yang kehilangan tempat tinggal”, kata Paus Fransiskus mengawali Misa harian Selasa pagi, 31 Maret 2020, di Casa Santa Marta, Vatikan. “Pada saat ini di mana setiap orang dianjurkan berada di rumah, semoga masyarakat, laki-laki dan perempuan, menyadari kenyataan ini dan membantu mereka, dan agar Gereja sudi menyambut mereka”. Dalam homilinya, … Lanjutkan membaca Tedung Tembaga yang Menubuatkan Yesus Akan Ditinggikan di Kayu Salib
Homili Paus Fransiskus dalam Misa 31 Maret 2020
Seekor ular tentu bukan binatang yang disukai: ia selalu dikaitkan dengan kejahatan. Juga dalam kitab Wahyu, ular pada kenyataannya adalah binatang yang digunakan iblis untuk berbuat dosa. Dalam sastra apokaliptik tersebut, iblis disebut “si ular tua”, ia yang sejak awal menggigit, meracuni, menghancurkan dan membunuh. Oleh karena itu, ia tidak bisa berhasil. Jika ia ingin … Lanjutkan membaca Homili Paus Fransiskus dalam Misa 31 Maret 2020
